Kolaborasi Timnas Sepak Bola, Gesits Rilis Raya G Edisi Spesial
Bangga prestasi Timnas Sepak Bola Indonesia, motor listrik karya anak bangsa buatan PT Gesits Motor Nusantara merilis edisi spesial Gesits Raya G di IIMS 2024. Tampil berbeda dengan sentuhan desain Batik Megamendung dan Burung Garuda lambang NKRI. Momen spesial ini diresmikan oleh Ketua Umum Persatuan Sepakbola Seluruh IndonesiaContinue Reading