Seven Event Hadirkan Lini Produk Pameran 2025 dari Beragam Industri
Jakarta, otosight.com – Sebagai profesional exhibition organizer yang sukses menyelenggarakan pameran-pameran berskala internasional, Seven Event kembali hadir dengan line-up pameran yang lebih beragam sepanjang 2025. Oleh karena itu Seven Event akan memperluas dan mengembangkan penyelenggaraan pamerannya mencakup berbagai sektor industri baru di luar industri otomotif yang selama ini menjadi spesialisasiContinue Reading